Apa Yang FisTx Kerjakan?

AQUA INPUT
Pengembangan produk penunjang produktivitas budidaya

FARMING SYSTEM & TECHNOLOGY
Pengembangan inovasi kolam bundar dan teknologi UV tambak

PENDAMPINGAN TAMPAN
(PETAMBAK MAPAN)
(PETAMBAK MAPAN)
Program pendampingan budidaya udang secara terukur untuk budidaya lebih optimal

Dampak Kami untuk Petambak
SOLUSI TEPAT GUNA
Memberikan solusi dan teknologi dalam praktik budidaya yang berkelanjutan baik secara profit, sosial, dan lingkungan
MENGURANGI HAMBATAN
Menyediakan produk dan layanan yang dapat mengurangi hambatan dan kegagalan dalam budidaya
EKOSISTEM BUDIDAYA LEBIH OPTIMAL
Menjamin keberlanjutan budidaya melalui sistem ekosistem yang terukur, menciptakan kondisi optimal dalam berbudidaya

1500+Petambak

25000+Aqua Input terjual

25+Proyek terlaksana

120+Daerah
Partnership















Media Coverage















